Refleksi Pelaksanaan Pengadilan Inklusif di Indonesia

Manado (31/10/2024) – Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Manado mengikuti kegiatan Refleksi Pelaksanaan Pengadilan Inklusif di Indonesia yang didukung oleh Australia Indonesia Partnership for Justice 2 (AIPJ2) dan Sentra Advokasi Perempuan Difabel Dan Anak (SAPDA), yang diselenggarakan secara daring.

Kegiatan ini bertujuan untuk membagikan praktik baik yang telah dilakukan oleh pengadilan-pengadilan dalam mewujudkan pengadilan inklusif dan sekaligus mempublikasikan hasil Pemantauan Pengadilan Periode 4 pada 46 pengadilan dampingan SAPDA, serta Buku Modul Pelatihan Mewujudkan Lingkungan Pengadilan Yang Inklusif Bagi Penyandang Disabilitas dan Buku saku Mewujudkan Lingkungan Pengadilan Yang Inklusif Bagi Penyandang Disabilitas.

PENCARIAN
HASIL SURVEY
STATISTIK PENGUNJUNG
0 0 5 9 2 3
Total Users : 5923
Views Today : 39
Views Yesterday : 26
Views Last 7 days : 189
Total views : 15012
Who's Online : 0
Your IP Address : 18.97.14.87